Senin, 11 Februari 2013
Kirimkan Ini lewat EmailBlogThis!Bagikan ke XBerbagi ke Facebook
Akhir ini pemberitaan tanah air tidak sudah-sudahnya membicaraankan tentang kisruh sepak bola Indonesia.
PSSI VS KPSI menjadi top topik di setiap acara Olahraga.
Namun di saat semua pusat perhatian terfokuskan oleh nasib sepak bola Indonesia, saya tercengang melihat nasib bulutangkis Indonesia yang semakin hari semakin merosot saja prestasinya. Kita ingat kasus saat Olimpiade beberapa waktu lalu di mana pasangan ganda putri kita terlibat kasus yang melanggar nilai-nilai sportivitas .
Apa yang terjadi saat itu ternyata belum menyakitkan di banding dengan peringkat bulu tangkis Indonesia. Menurut situs resmi bulutangkis Dunia http://www.bwfbadminton.org , indonesia berada di peringkat 5 di bawah China, Korea Selatan, Denmark dan Jepang. Saya cukup prihatin melihat kenyataan ini, apa seburuk itukah prestasi olahraga kita, khususnya bulu tangkis ???
Kecewa memang, tapi paling tidak mungkin masih ada yang bisa dibanggakan yaitu Indonesia masih di atas Malaysia ? hahaha
Microsoft Windows 2000 Professional with SP4 - Indowebster.com Date upload: 1-Sep-2008 Size: 380.81 MB
Entri Populer
-
Artikel dikolom kiri Artikel dikolom tengah Artikel dikolom kanan
-
Ada analisis menarik dari pengamat militer Universitas Indonesia, Andy Wijayanto, mengenai kemungkinan terjadinya perang terbuka antara Ind...
-
Asal-usul Lambang Negara Kita (Garuda Pancasila) APA lambang Negara Republik Indonesia? Ya betul, BURUNG GARUDA. Mengapa Negara kita m...
-
Kamus-kamus dan para sarjana telah memberikan berbagai macam definisi. Kamus Merriam-Webster memberikan definisi "technology" seb...
-
10 LAMBANG NEGARA TERBAGUS DI DUNIA 1. garuda pancasila (indonesia) 2. krut pha (thailand) 3.elang hitam austria (austria) 4.Co...
0 komentar:
Posting Komentar